Jendela Geser

Salah satu metode untuk menghemat ruang adalah memakai sistem geser.

Misalkan saja untuk diterapkan di jendela, kamu bisa menerapkan sistem jendela geser.

Tapi tunggu dulu, jendela geser itu banyak macamnya lho.

Seperti berbagai model jendela geser di bawah ini, kamu dapat cek sendiri keidndahan yang disuguhkan dari cantik-cantiknya model jendela geser ini.

Nah, kamu bisa memilih salah satunya untuk diterapkan di rumahmu.

Bagaimana, tidak sabar lagi?

Oke selamat menikmati beragam pilihan jendela geser yang cantik-cantik ini ya.

Jendela Geser Aluminium

1. Jendela Geser Ruang Makan

jendela geser cantik
Sumber gambar: www.chinahehui.com

Kalau punya ruang makan secantik ini tentu akan sangat menyenangkan ya.

Suasananya terlihat bersih dan rapi.

Ada juga suasana hijau yang bisa kamu pandang dari balik jendela geser itu lho.

Pemandangan hijau itu makin cantik karena jendela gesernya yang memakai bahan aluminium putih ukuran besar.

Harga jendela seperti ini hanya di kisaran Rp. 500.000,-.

Baca juga: Ukuran Pintu

2. Jendela Geser Miring

jendela geser kaca
Sumber gambar: www.sunshine.de

Kalau yang ini jendela gesernya terlihat unik karena terpasang miring.

Dengan konsep jendela gser seperti ini, maka rumahmu akan terkena paparan sinar matahari langsung.

Untuk konsep manis seperti ini, gunakan jendela geser aluminium ya agar lebih awet.

Jika kamu cocok dengan jendela dapur ini, siapkan budget Rp. 500.000,- ya.

3. Jendela Geser Ruang Terbatas

jendela geser minimalis modern
Sumber gambar: www.gayarumah.net

Kalau yang ini cocok buat kamu yang punya ruang terbatas.

Dengan model ini, kamu hanya perlu menggeser jendela ke kiri/kanan untuk buka/tutup jendela tanpa memakan tempat.

Jendela gesernya pun terlihat gagah dan kokoh dengan frame ukuran besar itu.

Pilihan warna yang gelap menambah kesan elegan ya dari jendela geser ini.

Jendela dapur seperti ini harganya Rp. 550.000,-.

4. Jendela Geser Lipat

jendela geser setengah
Sumber gambar: www.nightwishcroatia.com

Nah, yang ini cocok buat kamu yang suka dengan jendela geser model lipat.

Jadi untuk membuka jendela geser ini, kamu hanya perlu menggesernya ke satu arah saja, otomatis jendela akan terlipat dan terbuka.

Kamu bisa mencoba memakai jendela geser yang berukuran besar ya.

Jendela geser model lipat yang gelap dan kaca bening ini bisa memberi kesan yang unik ya di rumahmu.

Harga jendela seperti ini hanya di kisaran Rp. 600.000,-.

5. Jendela Geser Kamar Tidur

jendela geser plastik
Sumber gambar: 77k.photome.review

Kamu juga bisa lho punya ide memasang jendela geser di kamar tidur.

Pasang jendela geser dengan ukuran secukupnya, dan pilih bahan alumunium berwarna cerah.

Karena ini di kamar tidur, kamu perlu pasang tirai juga ya agar tampilannya lebih cantik.

Jika kamu cocok dengan jendela dapur ini, siapkan budget Rp. 450.000,- ya.

6. Jendela Geser set Pintu

contoh jendela geser modern
Sumber gambar: www.pinterest.com

Nah, kamu juga bisa memasang jendela aluminium yang dipasang set dengan pintunya lho.

Misalkan gambar ini yang menempatkannya sebagai pintu utama.

Kamu bisa memilih warna gelap atau terang sesuai warna kesukaanmu.

Tapi untuk kacanya, baiknya jendela ini tetap memakai kaca bening dipadu dengan tirai kain.

Jendela dapur seperti ini harganya Rp. 450.000,-.

7. Jendela Geser di Kamar Mandi

jendela geser rumah
Sumber gambar: www.eaglealuminium.com.au

Kamu juga bisa menempatkan jendela geser di kamar mandi lho.

Tentunya jendela ini harus ditempatkan di bagian atas ya.

kamu mesti memakai bahan aluminium untuk jendela geser ini, supaya lebih awet di lingkungan lembab.

Harga jendela seperti ini hanya di kisaran Rp. 450.000,-.

8. Jendela Geser Kaca Motif

jendela geser motif
Sumber gammbar: www.squarespace.com

Kalau jendela geser aluminium dengan kaca bermotif seperti ini ternyata kelihatan cantik juga ya.

Kamu bebas memakai motif sederhana ataupun motif mewah untuk yang ini.

Dengan jendela geser yang bermotif seperti ini, tentu akan memberi kesan yang berbeda ya ketika kamu memandangnya.

Jika kamu cocok dengan jendela dapur ini, siapkan budget Rp. 500.000,- ya.

9. Jendela Geser set Dinding Lantai 2

jendela geser besar
Sumber gambar: www.spacedor.com

Kamu juga bisa menempatkan jendela geser untuk jadi set dinding di lantai 2 seperti ini.

Model ini biasanya banyak digunakan di area kampus.

Namun, boleh juga kok jendela geser ini jika mau kamu pasang di rumahmu.

Jendela dapur seperti ini harganya Rp. 500.000,-.

10. Jendela Geser di Rumah Khas Eropa

jendela geser eropa
Sumber gambar: www.aluminiumwindowsuppliers.com.au

Kalau yang ini terlihat seperti jendela geser dengan dinding khas Eropa ya.

Kamu bisa menempatkan jendela geser aluminium warna putih ini dengan paduan dinding bata merah di rumahnya.

Terlihat pas ya perpaduan kedua warna ini.

Harga jendela seperti ini hanya di kisaran Rp. 450.000,-.

Jendela Geser Kayu

1. Perpaduan Jendela Geser Kayu dan Kaca

jendela geser bahan aluminium
Sumber gambar: www.carmenbaeza.com

Nah, yang ini unik juga jendela gesernya ya.

Konsepnya memadukan jendela aluminium dengan jendela kayu.

Kamu bisa menggeser ke kanan atau ke kiri untuk jendela kayu itu.

Jika kamu cocok dengan jendela dapur ini, siapkan budget Rp. 350.000,- ya.

2. Jendela Geser Kayu di Ruang Makan

jendela geser bahan plastik
Sumber gambar: 77k.photome.review

Ruang makan keluarga bisa dipercantik dengan jendela geser juga lho.

Pilih warna yang lembut ya untuk ruangan ini, dan kamu bisa memilih warna putih di bagian jendela gesernya.

Gunakan kaca bening juga untuk jendela gesernya agar pemandangan luar rumah tetap bisa kamu nikmati ketika makan bersama keluarga tercinta.

Jendela dapur seperti ini harganya Rp. 350.000,-.

3. Jendela Geser untuk Ruang Tamu

jual kaca bening jendela geser
Sumber gambar: www.tkhi.co.uk

Nah, di ruang tamu kamu bisa pertimbangkan juga untuk menaruh jendela geser.

Dengan pemandangan taman samping rumah yang asri, jendela geser seperti ini bisa jadi sudut rumah yang fresh.

Kamu pilih warna jendela geser yang cerah ya supaya kesan bersih dan fresh ini bisa kamu dapatkan.

Harga jendela seperti ini hanya di kisaran Rp. 600.000,-.

4. Jendela Geser Model Tua

desain jendela geser cantik
Sumber gambar: www.mit24h.com

Model jendela tua juga bisa kamu modifikasi sistemnya.

Coba deh memakai jendela geser seperti di gambar, maka model jendela tua itu akan tampak sedikit berbeda.

Jendela gesernya gunakan warna putih ya, biar kesan model tuanya tetap ada.

Jika kamu cocok dengan jendela dapur ini, siapkan budget Rp. 500.000,- ya.

5. Jendela Geser Kayu Model Vertikal

desain jendela geser indah
Sumber gambar: www.pinterest.com

Nah, model rumah yang seperti ini biasanya dipakai untuk rumah bergaya Eropa.

Untuk memberi kesan berbeda, kamu bisa menempatkan jendela geser vertikal ya di sini.

Warna putih jendela geser itu serasi dengan model dindingnya yang menampilkan motif bata merah tua.

Jendela dapur seperti ini harganya Rp. 450.000,-.

6. Jendela Geser Rumah Kayu

jendela geser modern
Sumber gambar: www.pinterest.com

Kalau model jendela geser seperti ini jarang digunakan, tapi akan jadi hal unik lho jika kamu mau memakainya.

Kamu hanya bisa menggesernya ke satu arah saja ya untuk membuka jendela.

Karena dinding rumahnya memakai bahan kayu, ada baiknya kamu memakai bahan kayu juga untuk jendelanya agar tampil serasi dan seimbang.

Harga jendela seperti ini hanya di kisaran Rp. 300.000,-.

7. Jendela Geser untuk Hotel

jendela geser elegan
Sumber gambar: www.cedarwest.com.au

Kalau yang ini cocok buat dipasang di hotel ya.

Jendela gesernya yang terbuat dari kayu itu cukup elegan untuk dipandang.

Komposisinya yang dipasang dengan kaca bening, dipadu dengan cahaya lampu yang remang, wah suasana di sini tanpak cantik untuk disinggahi.

Jika kamu cocok dengan jendela dapur ini, siapkan budget Rp. 350.000,- ya.

8. Perpaduan Jendela Geser Kayu dan Meja Marmer

jendela geser bagus
Sumber gambar: www.weilandslidingdoors.com

Mengkombinasikan suasana ruang rumah yang terdiri dari meja marmer dan jendela geser dari kayu ternyata oke juga.

Suasana ruang jadi lebih hidup.

Apalagi jendela gesernya itu dibuat jadi 3 jendela.

Sengan kaca bening di jendela geser itu, kamu bisa menikmati suasana taman hijau yang asri lho.

Jendela dapur seperti ini harganya Rp. 400.000,-.

9. Jendela Geser untuk Halaman Rumah yang Luas

cara membuat jendela geser
Sumber gambar: www.onecms.io

Memiliki ruang tamu seperti ini juga patut buat kamu pertimbangkan.

Suasana dalam ruang yang adem, bisa kamu kombinasikan dengan pemandangan luar rumah dengan halaman luas.

Indahnya pemandangan ini tentunya didukung juga dengan pemilihan jendela geser yang tepat lho.

Dengan jendela geser aluminium dan kaca bening transparan, pemandangannya makin indah dan elegan.

Harga jendela seperti ini hanya di kisaran Rp. 500.000,-.

10. Jenela Geser Depan Meja Makan

membuat jendela geser sederhana
Sumber gambar: www.wixstatic.com

Wah, kalau punya meja makan dinding seperti ini jadi semangat buat makan ya.

Dengan desain meja yang terbuat dari marmer, suasana makanmu jadi lebih nikmat karena pemandangan taman di balik jendela geser itu.

Desain jendela gesernya pun cukup cantik dengan bahan kayu dan cat putih yang rapi dan bersih.

Wah, habis berapa piring ya kalau makan di sini?

Jika kamu cocok dengan jendela dapur ini, siapkan budget Rp. 400.000,- ya.

Jendela Geser Atas

1. Perpaduan Jendela Geser Rapi dan Rumah Bata Berantakan

gambar jendela geser terbaru
Sumber gambar: www.pbs.com

Kalau yang ini cocok buat kamu yang punya cita rasa berbeda.

Rumah itu mungkin bagi sebagain orang terlihat kurang rapi.

Tapi buat orang yang suka seni, pasti berkata ini punya arsitektur unik.

Paduan dinding rumah dengan bata berantakan itu, jadi kelihatan manis dengan jendela geser yang rapi itu.

Karena rapinya, jendela gesernya jadi pusat perhatian ya di dinding ini.

Jendela dapur seperti ini harganya Rp. 300.000,-.

2. Jendela Geser Variasi Tingkat

beli jendela geser
Sumber gambar: www.katuk.co.uk

Kalau model jendela geser ini cocok buat kamu yang suka hal unik di rumah.

Lihat saja jendela geser yang bertingkat itu.

Bukan hanya itu, jendelanya pun memiliki konsep bukaan yang berbeda ya.

Terlihat jendela ini sudah dipikirkan matang ya mau dibuat seperti apa.

Harga jendela seperti ini hanya di kisaran Rp. 350.000,-.

3. Jendela Geser Rumah Klasik

jendela geser besar
Sumber gambar: www.wonderful-windows.co.uk

Kalau kamu pingin punya sudut ruang buat bersantai, bolehlah yang ini jadi inspirasi buat kamu.

Dengan model rumah lawas, kamu mesti menempatkan shofa dan jendela lawas juga di sini.

Apalagi kalau jendelanya itu berkonsep klasik juga, wah makin cantik saja ruang ini.

Gunakan kaca jendela geser yang bening ya, biar latar pemandangannya bagus terlihat.

Jika kamu cocok dengan jendela dapur ini, siapkan budget Rp. 400.000,- ya.

4. Jendela Geser untuk Rumah Tua

jendela geser kecil
Sumber gambar: www.thorntonwindows.co.uk

Kalau kamu melihat jendela geser seperti apa?

Lagi-lagi ya, bangunan tua dipadukan dengan jendela geser yang modern.

Wah, jadi kelihatan cantik rumahnya.

Untuk rumah tua seperti ini, gunakan jensela geser berwarna putih ya biar kelihatan rapi dan bersih.

Jendela dapur seperti ini harganya Rp. 300.000,-.

5. Jendela Geser untuk Konsep Villa Natural

membuat jendela geser aluminium
Sumber gambar: www.onecms.io

Nah, kalau yang ini cocok buat konsep villa yang natural di pegunungan.

Rumah cantik seperti ini bisa kamu padukan dengan jendela geser model vertikal lho.

Jendelanya boleh saya memakai frame konsep tua, sistemnya harus tetap modern ya.

Harga jendela seperti ini hanya di kisaran Rp. 300.000,-.

6. Jendela Geser di Tengah Rimbunan Tanaman Hias

harga engsel jendela geser
Sumber gambar: www.happierwindows.com

Wah yang ini rumahnya jadi rimbun karena tanaman hijau ya.

Makin fresh lagi kalau dipadukan dengan jendela geser seperti gambar.

Daun hijau itu, cocok dengan jendela geser putih.

Jendela gesernya pun terlihat cantik karena sekatnya yang banyak itu.

Jika kamu cocok dengan jendela dapur ini, siapkan budget Rp. 350.000,- ya.

7. Jendela Geser untuk Pemandangan Halaman Luas

jendela geser wrarna gelap
Sumber gambar: www.pinterest.com

Punya halaman rumah yang luas?

Agar terlihat suasana cantiknya dari dalam, kamu bisa menggunakan jendela geser yang tinggi seperti ini.

Jadi pemandangannya jadi lebih aduhai karena efek jendela geser yang bagus itu.

Jendela dapur seperti ini harganya Rp. 400.000,-.

8. Jendela Geser Vertikal untuk Kamar Mandi

ukuran jendela geser kayu
Sumber gambar: www.southlondonwindows.co.uk

Kalau kamar mandimu pingin didesain dengan cantik, coba deh tempatkan jendela geser vertikal di sisi luarnya.

Buat jendela geser itu menjadi 2 tingkat, dengan tingkat atas memakai kaca beinh dan tingkat bawah memakai kaca buram.

Kamar mandi yang biasa terkesan jorok bisa berbalik 180 derajat ya cantiknya karena desain seperti ini.

Harga jendela seperti ini hanya di kisaran Rp. 300.000,-.

9. Jendela Geser Vertikal Sekat Banyak

membuat sendiri jendela geser
Sumber gambar: www.jeffreyjameswindows.co.uk

Rumah dinding kayu sebenarnya punya nilai seni yang bagus lho.

Lihat saja sebagian sisinya dengan tampilan jendela geser vertikal ke atas itu, memang beda ya kelasnya dengan rumah bergaya minimalis.

Dengan model jendela geser sekat banyak, ini bisa jadi motif yang unik untuk rumahmu.

Jika kamu cocok dengan jendela dapur ini, siapkan budget Rp. 450.000,- ya.

10. Jendela Geser Unik

model jendela geser ukuran besar
Sumber gambar: www.ecoslide.co.uk

Kalau kamu bosan dengan desain jendela geser yang itu-itu saja, boleh deh mencoba desain jendela geser yang satu ini.

Konsepnya jarang lho ada yang memakai, jadi bisa jadi hal unik untuk rumahmu.

Kamu bisa memakai baha kayu ya untuk jendela gesernya, menyesuaikan konsep rumahmu yang cantik itu.

Jendela dapur seperti ini harganya Rp. 400.000,-.

Nah, itulah beragam jendela geser yang bisa mempercantik suasana rumahmu.

Pilih salah satu yang sesuai dengan keinganmu ya.

Leave a Comment